Sebuah rencana digambar dengan skala=1:50 a. Jika lebar rumah pada gambar 12 cm, tentukan lebar rumah sebenarnya? b. Jika pemilik rumah ingin membuat jendela d
Matematika
sufinadewi
Pertanyaan
Sebuah rencana digambar dengan skala=1:50
a. Jika lebar rumah pada gambar 12 cm, tentukan lebar rumah sebenarnya?
b. Jika pemilik rumah ingin membuat jendela dengan lebar 2 cm, tentukan lebar jendela pada denah?
a. Jika lebar rumah pada gambar 12 cm, tentukan lebar rumah sebenarnya?
b. Jika pemilik rumah ingin membuat jendela dengan lebar 2 cm, tentukan lebar jendela pada denah?
1 Jawaban
-
1. Jawaban KaindraRS
a.JS = JP/S
JS = 12 cm ÷ 1:50
JS = 600 cm
b. JP = S × JS
JP = 1 : 50 × 2 cm
JP = 2 cm/50
JP = 0,04 cm
Berikan Mahkota / Jawaban Terbaik Ya :)