PPKn

Pertanyaan

tulislah bab yang berubah dari : amandemen 1
amandemen 2
amandemen 3
amandemen 4

1 Jawaban

  • Amandemen Pertama

    Ada 9 pasal yaitu:

    Pasal 5, 7, 9, 13, 14, 15, 17, 20, dan pasal 21.

    Amandemen Kedua

    Ada 5 Bab dan 25 pasal yaitu:

    Bab IXA, X, XA, XII, dan XV.Pasal 18, 18A, 18B, 19, 20, 20A, 22A, 22B, 25E, 26, 27, 28A, 28B, 28C, 28D, 28E, 28F, 28G, 28H, 28I, 28J, 30, 36A, 36B, dan pasal 36C.

    Amandemen Ketiga

    Ada 3 Bab dan 23 Pasal yaitu:

    Bab VIIA, VIIB, dan VIIIA.Pasal 1, 3, 6, 6A, 7A, 7B, 7C, 8, 11, 17, 22C, 22D, 22E, 23, 23A, 23C, 23E, 23F, 23G, 24, 24A, 24B, dan pasal 24C.

    Amandemen Keempat

    Ada 2 Bab dan 13 Pasal yaitu:

    BAB XIII dan Bab XIV.Pasal 2, 6A, 8, 11, 16, 23B, 23D, 24, 31, 32, 33, 34, dan pasal 37.

Pertanyaan Lainnya