apa kepanjangan dari format PSD??
TI
mikko06
Pertanyaan
apa kepanjangan dari format PSD??
2 Jawaban
-
1. Jawaban AhmadFajarMaulanaJr
PSD adalah akronim atau singkatan, Kepanjangan dari PSD adalah:
Photoshop Data file
File dokumen dari software edit foto dari Adobe yaitu Adobe Photoshop
semoga bisa membantu!! -
2. Jawaban AyuWidya20
Format PSD (Photoshop Document),
Format file ini merupakan format asli dokumen Adobe Photoshop. Format ini mampu menyimpan informasi layer dan alpha channel yang terdapat pada sebuah gambar, sehingga suatu saat dapat dibuka dan diedit kembali. Format ini juga mampu menyimpan gambar dalam beberapa mode warna yang disediakan Photoshop. Anda dapat menyimpan dengan format file ini jika ingin mengeditnya kembali.