misalkan A={3,4,6,8,9,12,14,16,18} dan B={1,6,9} relasi yang di definisikan adalah anggota A sepertiga kali anggota B apakah dari A ke B termasuk fungsi
Matematika
bintangpn
Pertanyaan
misalkan A={3,4,6,8,9,12,14,16,18} dan B={1,6,9} relasi yang di definisikan adalah "anggota A sepertiga kali anggota B" apakah dari A ke B termasuk fungsi
1 Jawaban
-
1. Jawaban profesorpink
kalau sepertiga kali anggota B
3 bayangannya harus 9
4 bayangannya harus 12
6 bayangannya harus 18
8 bayangannya harus 24
9 bayangannya harus 27
12 bayangannya harus 36
14 bayangannya harus 42
16 bayangannya harus 48
18 bayangannya harus 54
dari pernyataan diatas, artinya ada banyak anggota a yang tidak punya pasangan di b
tapi, fungsi harus memenuhi persyaratan bahwa setiap anggota a haru memilih tepat satu anggota b
Jadi A ke B bukan termasuk fungsi