Muatan listrik sebesar 120 coulumb, mengalir dalam suatu kawat penghantar Selama 2menit tentukan kuat arus listriknya
Fisika
lalanazwa87
Pertanyaan
Muatan listrik sebesar 120 coulumb, mengalir dalam suatu kawat penghantar Selama 2menit tentukan kuat arus listriknya
1 Jawaban
-
1. Jawaban cingcang
Q = 120 C
t = 2×60 s
i = __?
kuat arus
i = Q / t
i = (120 C) / (2×60 s)
i = 1 A ✓