apa yang dimaksud dengan gen letal
Biologi
Human20
Pertanyaan
apa yang dimaksud dengan gen letal
2 Jawaban
-
1. Jawaban ARaja
Gen letal (gen kematian) adalah gen yang dalam keadaan homozigotik atau homozigot menyebabkan matinya individu.
Semoga membantu -
2. Jawaban husna1604
GEN LETAL
gen letal adalah gen kematian adalah gen yang apabila dalam keadaan homozigotik dapat menyebabkan kematian individu yang memilikinya.ada gen yang bersifat dominan ada yang bersifat ressesif.gen metal dominan ialah gen dominan yang bila homozigotik akan menyebabkan individunya mati.
Semoga membantu
Maaf bila ada kesalahan