Perbedaan sistem klasifikasi buatan,filogenetk,dan alami
Biologi
witaamelia8wita
Pertanyaan
Perbedaan sistem klasifikasi buatan,filogenetk,dan alami
1 Jawaban
-
1. Jawaban nuris99
Klasifikasi alami atau natural...berdasar ciri2 alami hewan atau tumbuhan ...contoh : hewan tetrapodo (sapi, kayak, buaya)
Klasifikasi buatan atau artifisial..berdasar sifat morfologi , anatomi, fisiologi atau lainnya...contoh pada penggolongan dengan metodologi taksonomi
Klasifikasi filogenetik ...berdasar hubungan kekerabatan..