integral tentu batas atas 4 dan batas bawah 1 (x-1)(x²-2x-3) dx
Matematika
Kalpin22
Pertanyaan
integral tentu batas atas 4 dan batas bawah 1 (x-1)(x²-2x-3) dx
1 Jawaban
-
1. Jawaban ahreumlim
Misalkan
u = x² - 2x - 3
du = 2x - 2 dx
du = 2(x - 1) dx
du/2 = (x - 1) dx
maka intgral di atas dapat ditulis
1/2 ∫ u du
= 1/2 ( u²/2)
= u²/4
= (x² - 2x - 3)²/4
Masukkan batas atas dan batas bawah
(4² - 2(4) - 3)²/4 - (1² - 2 - 3)²/4
= (16 - 8 -3)²/4 - (1 - 2 - 3)²/4
= 5²/4 - (-4)²/4
= 25/4 - 16/4
= 9/4