sebutkan akibat tanam paksa bagi rakyat indonesia
IPS
seppya
Pertanyaan
sebutkan akibat tanam paksa bagi rakyat indonesia
2 Jawaban
-
1. Jawaban princelia141
1) Bagi Indonesia (Khususnya Jawa)
a) Sawah ladang menjadi terbengkelai, karena diwajibkan kerja rodi yang berkepanjangan sehingga penghasilan menurun drastis.
b) Beban rakyat makin berat, karena harus menyerahkan sebagian tanah dan hasil panennya, membayar pajak, mengikuti kerja rodi, dan menanggung risiko apabila gagal panen.
c) Akibat bermacam-macam beban, menimbulkan tekanan fisik dan mental yang berkepanjangan.
d) Timbulnya bahaya kemiskinan yang makin berat.
e) Timbulnya bahaya kelaparan dan wabah penyakit di mana-mana sehingga angka kematian meningkat drastis. Bahaya kelaparan menimbulkan korban jiwa yang sangat mengerikan di daerah Cirebon (1843), Demak (1849) dan Grobogan (1850). Kejadian ini mengakibatkan jumlah penduduk menurun drastis. Di samping itu, juga terjadi penyakit busung lapar (hongorudim) di mana-mana. -
2. Jawaban bima470
Hal ini disebabkan karena rakyat tidak sempat mengerjakan sawah sehingga mengalami kegagalan panen. Sementara dilain sisi pemerintah Belanda memperoleh banyak keuntungan sehingga mengalami surplus keuangan.