bagaimana pengaruh letaak indonesia terhadap perubahan musim
IPS
danur19
Pertanyaan
bagaimana pengaruh letaak indonesia terhadap perubahan musim
1 Jawaban
-
1. Jawaban chelsydwi
letak geografis Indonesia tersebut menimbulkan kondisi berikut ini.
1) Matahari bersinar terus menerus sepanjang tahun.
2) Penguapan tinggi, sehingga kelembapan juga tinggi.
3) Memiliki curah hujan yang relatif tinggi.
4) Memiliki wilayah hutan hujan tropis yang cukup lebat.
5) Memiliki dua musim, yaitu musim hujan dan musim kemarau sebagai akibat pergerakan angin monsun.
musim indonesia di pengaruhi oleh letak geografis indonesia yakni terletak di garis khatulistiwa.Peristiwa tersebut akan berpengaruh terhadap kondisi kelembapan dan tekanan udara di Indonesia. pembagian cuaca di indonesia disebabkan oleh angin muson timur dan angin muson barat.
*Angin MusonTimur (April – Oktober) menyebabkan terjadinya musim kemarau di sebagian besar wilayah Indonesia.
*Angin monsun Barat (Oktober – April). menyebabkan musim hujan bagi sebagian besar wilayah Indonesia.